Admin

Sertifikasi Tukang Bangunan

Sertifikasi Tukang Bangunan, Ini Cara Mudah Mendapatkannya

Sertifikasi tukang bangunan adalah proses pemberian sertifikat kepada tenaga konstruksi untuk membuktikan bahwa mereka adalah tukang yang berpengalaman dan kompeten di bidangnya. Di Indonesia sendiri tenaga konstruksi seperti tukang bangunan sebenarnya wajib mempunyai sertifikat. Namun, pada penerapannya masih banyak yang belum memenuhi persyaratan ini. Berdasarkan informasi yang dikutip dari Beritasatu setidaknya Indonesia diperkirakan mempunyai 27 […]

Sertifikasi Tukang Bangunan, Ini Cara Mudah Mendapatkannya Read More »

LSP Konstruksi

LSP Konstruksi Tugas dan Cara Mudah Cek LSP Terlisensi

Penerbitan SKK konstruksi bisa dilakukan melalui LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) yang tersebar di Indonesia. Jika saat ini Anda belum memiliki sertifikat kompetensi dan berniat untuk mengurusnya dengan lebih mudah, maka metode ini bisa menjadi salah satu solusi yang layak dicoba. Namun, sebelum itu ada baiknya untuk mengetahui pengertian LSP serta apa saja yang bisa mereka

LSP Konstruksi Tugas dan Cara Mudah Cek LSP Terlisensi Read More »

SKK Elektrikal

Apa Itu SKK Elektrikal? Ini Definisi, Jabatan Kerja, Syaratnya

SKK (Sertifikat Kompetensi Konstruksi) terbagi menjadi berbagai bidang, salah satunya yaitu elektrikal. Meskipun secara sekilas profesi ini berkaitan dengan sistem kelistrikan faktanya sertifikat yang dibutuhkan tetaplah SKK konstruksi. Dalam penggolongannya, SKK elektrikal ini termasuk subklasifikasi teknik mekanikal salah satu bagian yang terpenting dan wajib ada dalam pembangunan gedung maupun jenis bangunan lainnya. Ingin mengurus SKK

Apa Itu SKK Elektrikal? Ini Definisi, Jabatan Kerja, Syaratnya Read More »